25/12/10

Malam Natal Tahun Lalu (1/2)

Bukan sesuatu yang istimewa
tak pernah pantas ku istimewakan
bukan juga hal yang boleh ku kenang
karena tak baik membawa lari istri orang

tapi malam tahun lalu
rasanya cepat sekali berlalu;

aku tidak pernah benar-benar ingat. tapi sepulang dari ekskavasi, aku jadi ingat, mungkin karena tubuhku yang bau keringat.

....

Tidak ada komentar: